Senin, 26 Januari 2015

Inilah Teknologi yang Bakal Tren di 2015





Perkembangan teknologi tidak hanya mempengaruhi perkembangan dunia smartphone, namun juga mempengaruhi lingkunganInformation Technology (IT), seperti cloud, computing, flash dan storage. Pengaruh teknologi tersebut tentunya membawa perubahan pada dunia informatika.
Pengaruh teknologi dapat dirasakan saat ini oleh pengguna bahkan akan menjadi tren pada 2015. Berikut prediksi teknologi 2015 yang dilakukan oleh CTO Netapp 

10 Keyboard Termahal di Dunia

 1. Happy Hacking HP Keyboard Jepang, PFU Ltd ¥ 525.000
PFU Ltd dari Ishikawa, Jepang, salah satu afiliasi Fujitsu, adalah memproduksi Happy Hacking HP Keyboard Profesional Jepang, yang dibuat berdasarkan pesanan dengan handcoated keyboard Urushi lacquer. keyboard ini dilapisi berkali-kali dengan menggunakan sikat khusus yang terbuat dari rambut perawan, dan kemudian bubuk dengan emas debu! Harga keyboard komputer ini adalah ¥ 525.000 atau sekitar US $ 4.440.

Cara Flashdisk Biar Awet



USB flash drive adalah alat penyimpanan data memori kilat tipe NAND yang memiliki alat penghubung USB yang terintegrasi. Penggerak kilat ini biasanya berukuran kecil, ringan, serta bisa dibaca dan ditulisi dengan mudah. Per November 2006, kapasitas yang tersedia untuk penggerak kilat USB ada dari 64 megabita sampai 512 gigabita. Besarnya kapasitas media ini tergantung dari teknologi memori kilat yang digunakan.

Senin, 19 Januari 2015

Komputer

Komputer adalah alat yang dipakai untuk mengolah data menurut prosedur yang telah dirumuskan.
Kata computer semula dipergunakan untuk menggambarkan orang yang perkerjaannya melakukan perhitungan aritmatika, dengan atau tanpa alat bantu, tetapi arti kata ini kemudian dipindahkan kepada mesin itu sendiri. Asal mulanya, pengolahan informasi hampir eksklusif berhubungan dengan masalah aritmatika, tetapi komputer modern dipakai untuk banyak tugas yang tidak berhubungan dengan matematika.


Rabu, 14 Januari 2015

ICT - Information and Communication Technologies

Teknologi Informasi dan Komunikasi / TIK (Information and Communication Technologies / ICT) adalah payung besar terminologi yang mencakup seluruh peralatan teknis untuk memproses dan menyampaikan informasi. TIK mencakup dua aspek yaitu teknologi informasi dan teknologi komunikasi. Teknologi informasi meliputi segala hal yang berkaitan dengan proses, penggunaan sebagai alat bantu, manipulasi, dan pengelolaan informasi. Sedangkan teknologi komunikasi adalah segala sesuatu yang berkaitan dengan penggunaan alat bantu untuk memproses dan mentransfer data dari perangkat yang satu ke lainnya

Blog ini untuk memenuhi Mata Kuliah Pengantar Teknologi Informasi. Semoga bermanfaat.. By @dfeerdi